St Kilda Beach : Pantai Keren di Kota Melbourne
Posted onSt. Kilda Beach merupakan pantai paling terkenal di kota Melbourne. Letaknya agak jauh dari pusat kota. Dengan waktu tempuh sekitar satu jam perjalanan menggunakan tram. Sebelum menuju ke sana, Anda harus membeli kartu prabayar Myki di loket stasiun kereta api terdekat. Karena lokasi wisata ini sudah tidak tercover free tram zone area kota Melbourne. Seingatku, […]